
Balikpapan Catatkan Kemajuan Ekonomi Signifikan, Kemiskinan dan Pengangguran Menurun
BALIKPAPAN.NIAGA.ASIA — Kota Balikpapan menunjukkan kemajuan yang menggembirakan di sektor ekonomi. Berdasarkan laporan dari Bappeda Litbang Balikpapan, angka kemiskinan di kota ini tercatat sangat rendah, hanya 2,21 persen, menurun sedikit…