
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Indeks mata uang dolar AS (DXY) masih berada dalam tren meningkat yang semakin menambah tekanan pelemahan berbagai mata uang dunia. Untuk 2025, IMF (International Moneter Fund) memprediksi pertumbuhan…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Indeks mata uang dolar AS (DXY) masih berada dalam tren meningkat yang semakin menambah tekanan pelemahan berbagai mata uang dunia. Untuk 2025, IMF (International Moneter Fund) memprediksi pertumbuhan…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Gubernur Bank Indonesia, Perry Warjiyo menekankan tiga hal terkait perekonomian Indonesia. Pertama, Bank Indonesia optimis bahwa capaian positif ekonomi Indonesia 2024 akan terus berlanjut dengan prospek ekonomi ke…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Likuiditas perekonomian atau uang beredar dalam arti luas (M2) pada Desember 2024 tetap tumbuh. Posisi M2 pada Desember 2024 tercatat sebesar Rp9.210,8 triliun atau tumbuh sebesar 4,4% (yoy),…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Pemerintah memperbarui aturan terkait Devisa Hasil Ekspor (DHE) Sumber Daya Alam (SDA) yang dilakukan untuk menjaga ketahanan dan stabilitas ekonomi nasional di tengah tantangan geopolitik global. Upaya tersebut…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Indonesia tidak imun terhadap kemungkinan gejolak global ke depan, tetapi dengan situasi yang ada sekarang, tentu Pemerintah tetap berhati-hati. Dan oleh karena itu, berbagai kebijakan juga diarahkan untuk meningkatkan…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Hasil Survei Kegiatan Dunia Usaha (SKDU) yang dilaksanakan Bank Indonesia (BI) mengindikasikan kinerja kegiatan dunia usaha tetap terjaga pada triwulan IV 2024. Hal ini tecermin dari nilai Saldo…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Posisi cadangan devisa Indonesia pada akhir Desember 2024 tercatat sebesar 155,7 miliar dolar AS, meningkat dibandingkan posisi pada akhir November 2024 sebesar 150,2 miliar dolar AS. “Kenaikan posisi…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Survei Konsumen Bank Indonesia pada Desember 2024 mengindikasikan keyakinan konsumen terhadap kondisi ekonomi meningkat dibandingkan dengan bulan sebelumnya. Hal ini tecermin dari Indeks Keyakinan Konsumen (IKK) Desember 2024…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Pemerintah Republik Indonesia menyambut baik pengumuman dari Brazil sebagai Ketua BRICS 2025, mengenai bergabungnya Indonesia sebagai anggota penuh di BRICS. Pencapaian ini mencerminkan peningkatan peran aktif Indonesia dalam…
JAKARTA.NIAGA.ASIA – Indonesia resmi menjadi anggota penuh BRICS. Hal itu disampaikan Brasil sebagai ketua kelompok negara-negara berkembang dengan perekonomian besar di dunia tersebut. “Pemerintah Brasil menyambut baik masuknya Indonesia ke…