JAKARTA.NIAGA.ASIA — Presiden RI Joko Widodo menerbitkan Keputusan Presiden Republik Indonesia (Keppres) Nomor 24 Tahun 2023 tentang Satuan Tugas Peningkatan Ekspor Nasional. Disebutkan dalam pertimbangan Keppres yang dapat diakses pada…
Tag: Ekspor

ABU DHABI.NIAGA.ASIA – Ekspor perhiasan emas dari Indonesia ke United Arab Emirates (UAE) dalam kerangka I-UAE CEPA dilakukan oleh PT Untung Bersama Sejahtera, yang ditujukan kepada 3 buyer yang berlokasi…

JAKARTA.NIAGA.ASIA – Produk ban dalam sepeda, velocipede, sepeda motor, dan skuter siap bersaing di Maroko. Peluang ini semakin terbuka setelah Pemerintah Maroko melalui Komisi Pengawasan Impor memutuskan untuk menghentikan penyelidikan…

BEKASI.NIAGA.ASIA – Selama lima tahun terakhir (2018-2022), ekspor produk halal Indonesia terus meningkat dengan tren pertumbuhan sebesar 4 persen. Sementara pada semester pertama 2023, ekspor produk mencapai USD 6,90 miliar….

JAKARTA.NIAGA.ASIA – Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan menyampaikan, pemerintah mendukung para pelaku usaha dan eksportir untuk memanfaatkan kemudahan ekspor yang telah disiapkan pemerintah. Ia berharap upaya pemerintah merevisi sejumlah peraturan di…

SAMARINDA.NIAGA.ASIA – Nilai DHE (Devisa Hasil Ekspor) sumber daya alam (SDA) dan hilirisasi SDA Pertambangan, Perkebunan, Kehutanan, dan Perikanan yang wajib dimasukkan dalam Sistem Keuangan Indonesia harus sesuai dengan Nilai…

SAMARINDA.NIAGA.ASIA – DHE (Devisa Hasil Ekspor) sumberdaya alam (SDA) dan hilirisasi SDA Pertambangan, Perkebunan, Kehutanan, dan Perikanan sebesar 30% wajib dimasukkan eksportir dalam Sistem Keuangan Indonesia paling lambat dalam jangka…

BALIKPAPAN.NIAGA.ASIA – Sebanyak 10.500 ton bungkil sawit atau palm kernel expeller (PKE) senilai Rp 31 Miliar dari Kalimantan Timur (Kaltim) akan diekspor ke Korea Selatan. Pada Senin 7 Agustus 2023,…

KLATEN.NIAGA.ASIA – Kementerian Perdagangan berkomitmen terus mendorong kinerja ekspor berbagai jenis produk nonmigas, termasuk produk pertanian dan kehutanan. Kedua jenis produk tersebut merupakan produk ekspor utama Indonesia setelah bahan bakar …

JAKARTA.NIAGA.ASIA – Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan mengatakan bahwa pemerintah terus berupaya untuk membuka pasar ekspor baru ke negara-negara nontradisional, di antaranya Bangladesh, India, dan Pakistan di Asia Selatan, kawasan…