
Speedboat Angkut Wisatawan dari Derawan Karam di Laut, 25 Orang Selamat
TANJUNG REDEB.NIAGA.ASIA — Speedboat ‘Bang Baron’ yang berlayar dari Pulau Derawan menuju Tanjung Redeb, Berau, karam di perairan laut, Selasa siang. Dilaporkan 25 wisatawan selamat dari peristiwa itu. Speedboat mengangkut…